Cara Daftar TikTok Affiliate Tanpa Minimal Followers untuk Penghasilan Tambahan - xwijaya

Tidak menemukan artikel? cari disini



Cara Daftar TikTok Affiliate Tanpa Minimal Followers untuk Penghasilan Tambahan


Oke, langsung saja kita masuk ke tutorialnya. Untuk langkah awalnya, di sini teman-teman harus punya aplikasi TikTok ya. Jadi aplikasinya itu yang kayak begini, aku klik. Dan di sini harus kalian pastikan kalau kalian itu download TikTok yang reguler, bukan TikTok Lite ya. Kalau TikTok Lite itu enggak bisa. Nah, di sini teman-teman juga harus pastikan kalau kalian udah punya akun di TikTok. Nah, buat kalian yang belum punya akun di TikTok, silahkan teman-teman daftar dulu ya.

Setelah ini, kita langsung aja buka Google. Terus di Google, teman-teman cari aja "TikTok Shop Seller Center." Kita klik search, kita scroll ke bawah. 

Cara Daftar TikTok Affiliate Tanpa Minimal Followers untuk Penghasilan Tambahan

Nah, di sini, teman-teman pilih yang ini, "TikTok Shop Seller Login - Indonesia." 


Nanti tampilannya bakalan kayak gini ya. Terus kita scroll ke bawah, di situ ada tulisan "Masuk dengan Akun TikTok." Kita klik aja di sini, kita bakalan masuk ke TikTok kita. 


Nah, di sini, kita pilih aja yang paling atas, "Gunakan Nomor Telepon/Email atau Nama Pengguna."

Nah, di sini kalian tinggal pilih masuknya itu mau pakai nomor telepon atau pakai email atau nama pengguna. Di sini aku pilih yang masuknya itu pakai email, nama pengguna, dan kata sandi ya. Jadi di sini teman-teman masukin nama TikTok kalian dan kata sandi TikTok kalian. Kalau udah diisi, langsung aja kita klik yang "Masuk." Login berhasil.



Diu sini kita scroll ke bawah, ada tulisan merah "Otorisasikan." Kita klik, nanti tampilannya bakalan seperti ini ya.


Lalu isi data yang diminta dan sesuai akun mu ya.


Selanjutnya di sini kita bakalan unggah dokumen kita Scroll ke bawah apa jenis usaha anda di sini kita pilih aja yang bisnis perorangan 


Kita masukin nama toko atau nama online shop kita ya jenis identifikasi di sini kita bisa pilih pakai KTP atau pakai paspor 


lPalu pilih identitas teman teman misalnya menggunakan KTP


Setelah itu klik konfirmasi lalu klik akses tiktok sekarang


Maka akan ada notifikasi peninjauan seperti gambar berikut.


Setelah itu cek email yang di daftarkan jika mendapat email seperti gambar berikut maka toko telah di setujui.


selanjutnya kita download dulu aplikasi tiktok seller ya, jadi aplikasinya seperti ini :


Buka aplikasinya lalu login dengan nomer yang di daftarkan lalu kirim kode


Setelah berhasil login maka tampilan akan seperti berikut


Teman-teman di sini kita klik aja pengaturan yang paling bawah di pojok kanan bawah kita klik akun tiktok yang ditautkan.


Nah di sini ada dua pilihan yaitu akun resmi dan akun pemasaran kalau misalnya kita mau jadi affiliate tiktok kita pilih aja yang akun pemasaran 


Kita masukin nama akun tiktok kita, jangan sampai salah ya kita klik kirim undangan.


Lalu klik mengerti.


Buka akun tiktok kita kotak masuk, Nah di sini ada aktivitas monetisasi titik dua permintaan baru kita klik aja\.



Lalu klik terima permintaan.


klik profile di pojok kanan bawah di sini kita refresh Nah di sini udah muncul ya untuk logo keranjang tiktokshopnya di sini kita klik aja memulai kita klik memulai.



Semuanya sudah siap, mulai tambahkan produk afiliasi ke etalase anda, dan buat video atau siaran live untuk mendapatkan komisi.

Jadi komisi kita itu bisa kita dapetin, kalau misalnya kita rajin bikin konten, kemudian kita live streaming, dan orang-orang itu beli produk yang kita promosikan. Jadi di sini, affiliate TikTok itu maksudnya itu kita itu mempromosikan produk TikTok tanpa harus kirim barangnya ya. Kita itu jualan produk, tapi cuma untuk ngedapetin komisinya aja.

Sebagai TikTok affiliate, Anda memiliki kesempatan untuk mendapatkan sampel produk gratis dari penjual. Jika ada produk tertentu yang ingin Anda coba, Anda bisa mengajukan permintaan sampel gratis ke penjual. Namun, ingatlah bahwa untuk mendapatkan sampel gratis, Anda diharuskan untuk membuat konten promosi berupa video atau live streaming dengan tautan produk yang tercantum selama minimal 3 hari atau 10 menit, tergantung pada peraturan penjual.

Setelah semua langkah selesai, Anda siap untuk memulai promosi produk di TikTok Shop Anda. Buat konten kreatif dan menarik untuk memikat minat para pengguna TikTok. Ketika ada pembeli yang melakukan transaksi melalui TikTok Shop Anda, Anda akan menerima komisi dari penjualan tersebut.

Itulah langkah-langkah cara daftar TikTok affiliate tanpa minimal followers untuk mendapatkan penghasilan tambahan. TikTok affiliate merupakan peluang yang menarik untuk memanfaatkan popularitas platform TikTok dan meraih penghasilan dari promosi produk. Selain itu, kesempatan untuk mendapatkan sampel gratis dari penjual juga menjadi keuntungan tambahan sebagai TikTok affiliate.

Jadi, tunggu apa lagi? Jika Anda ingin mendapatkan penghasilan tambahan dan berkreasi di TikTok, segera daftarkan diri Anda sebagai TikTok affiliate dan mulailah berpromosi dengan gaya Anda sendiri. Selamat mencoba dan semoga sukses! Terima kasih telah membaca artikel tutorial ini, dan sampai jumpa di artikel selanjutnya!

TAG# cara daftar tiktok affiliate,cara daftar tiktok affiliate 2023,cara daftar tiktok affiliate tanpa minimal followers,cara daftar tiktok affiliate tanpa ktp,tiktok affiliate,cara daftar tiktok affiliate terbaru,cara daftar tiktok affiliate bagi pemula,cara daftar tiktok affiliate tanpa followers,tiktok affiliate program,daftar tiktok affiliate,cara daftar tiktok affiliate 2 akun

Tidak ada komentar