Jadwal dan Rincian Debat Capres-Cawapres 2024
Foto Ilustrasi sumber: www.inews.id |
Jadwal Debat Capres-Cawapres 2024
Jakarta, CNBC Indonesia - Debat kedua capres-cawapres 2024 akan digelar pekan depan, tepatnya Jumat 22 Desember 2023. Berdasarkan jadwal yang dirilis oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) debat capres-cawapres 2024 akan digelar sebanyak lima kali, mulai Desember 2023 hingga Februari 2024. Berikut jadwal lengkap debat capres-cawapres 2024:
Stasiun TV dan Radio yang Menyiarkan Debat Capres-Cawapres 2024
Debat capres-cawapres Pilpres 2024 nantinya akan disiarkan secara langsung melalui stasiun TV dan radio. Disebutkan oleh Komisioner KPU RI August Mellaz, debat kedua akan tayang di TransTV, Trans7, CNN Indonesia, Kompas TV, dan BTVDebat. Berikut adalah daftar stasiun TV dan radio yang akan menyiarkan debat capres-cawapres 2024:
Tema dan Format Debat Capres-Cawapres 2024
Masing-masing debat mengusung tema yang berbeda-beda. Di samping itu, berdasarkan keterangan Ketua KPU RI Hasyim Asy'ari, debat Pilpres 2024 dibagi menjadi tiga kali debat capres dan dua kali debat cawapres. Berikut ini adalah tema dan format debat capres-cawapres 2024:
Video Terkait:
Tidak ada komentar
Posting Komentar